Senin, 28 November 2011

Script Anti Copy Paste Buat Blogspot

| Senin, 28 November 2011 | 0 komentar

Kemarin salah satu teman  merequest cara membuat blog agar tidak bisa di blok dan di copy paste,sekarang saya ingin kasih tahu caranya yaitu dengan menggunakan Script Anti Copy Paste Buat Blogspot.Script Anti Copy Paste Buat Blogspot ini sangat ampuh untuk mengatasi Copaster yang  berkeliaran di dunia maya,jadi kamu tidak perlu khawatir karena artikel di blog kamu tidak bisa di bajak orang.Blog Saya pun menggunakan Script Anti Copy Paste Buat Blogspot jadi semua halaman di Blog SAYA tidak bisa di blok dan di copy paste.Buat kamu yang tertarik untuk menerapkan Script Anti Copy Paste Buat Blogspot untuk blog kamu,cekidot aja gan.

Cara memasukkan script anti copy paste di blog :


1.Login ke akun blogger kamu.

2.Klik Rancangan lalu klik Edit HTML.

3.Tandai "Expand Template Widget" pada bagian Edit Template.

4.Cari kode </head>,tekan Control dan F lalu ketikkan </head> pada kotak search untuk lebih mudah mencarinya.

5.lalu tambahkan kata2 di bawah </head> 
<SCRIPT type="text/javascript">
if (typeof document.onselectstart!="undefined") {
document.onselectstart=new Function ("return false");
}
else{
document.onmousedown=new Function ("return false");
document.onmouseup=new Function ("return true");
}
</SCRIPT>

6.Lalu klik Simpan Template dan lihat hasilnya.

7.Selesai.

Selamat Mencoba.


0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

dimohon tidak meninggalkan komentar SPAM,komentar SPAM tidak akan saya ikut sertakan

 
© Copyright 2012. gilimenuk.blogspot.com . All rights reserved | gilimenuk.blogspot.com is proudly powered by Blogger.com | Template by Ponorogo alif - zoomtemplate.com